LKPD HUKUM ARCHIMEDES (FLUIDA STATIK)
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD) FLUIDA STATIK : HUKUM ARCHIMEDES I. Kompetensi Dasar 3.3 Menerapkan hukum-hukum fluida statik dalam kehidupan sehari-hari 4.3 Merancang dan melakukan percobaan yang memamfaatkan sifat-sifat fluida static, berikut presentasi hasil percobaan dan pemamfaatannya II. Kelas dan Semester Kelas =………… Semester = ……….. III. Alokasi Waktu …….menit IV. Rancangan Praktikum A. Tujuan Praktikum Setelah mengikuti praktikum ini peserta didik dapat: 1. Menjelaskan pengaruh volume benda yang tercelup kedalam zat cair dengan gaya keatas. 2. Menjelaskan pengaruh massa jenis zat cair dengan gaya keatas. B. Inf...